Agar anak Anda tidak bosan dengan bekal makan di sekolah, kenapa tidak kreatif sedikit dengan menyajikan nasi dalam bentuk bola bundar yang lucu? Dengan alat ini, Anda bisa mencetak nasi berbentuk bulat sempurna dengan cepat. Anak Anda pun akan lebih tertarik untuk menyantapnya.
Ukuran: 7*7*5cm (ukuran cetakan) / 5cm (diameter hasil cetakan)
Warna: Acak
Bahan: Plastik
Untuk melhat model cetakan lainnya, silahkan klik link dibawah ini :