Endive Benthos Kemasan 1000 seeds - Bejo SeedsEXP: MAR 2026Daun yang sangat bergerigi dengan pusat berwarna kuning penuh. Kemampuan bertahan yang baik terhadap tipburn. Endive berukuran medium dengan toleransi bolt yang baik dan ketahanan terhadap tipburnEndive adalah sayuran yang penuh dengan khasiat. Salah satunya adalah membantu tubuh agar lebih tahan terhadap kanker termasuk kanker paru-paru. Hal ini disebabkan karena endive adalah sumber beta karoten dan vitamin A. kedua jenis vitamin ini bisa membantu tubuh melawan pembentukan sel kanker. Endive memiliki warna yang lebih putih. Tapi khasiat dan manfaatnya tidak kalah dengan sayuran hijau lainkelebihan dari benih Bejo Seeds1. Daya tumbuh benih cukup tinggi2. Slow bolting3. Bobot panen lebih berat4. Cocok ditanam di dataran rendah5. Lebih tahan panas