Es Teh Khas Solo adalah teh dengan racikan terbaik dengan rasa,aroma dan warna yang kuat serta sangat enak di lidah. Dengan kemasan 1kg saja bisa untuk 600 cup es teh kemasan jumbo. Atau bisa juga buat stok jualan. Jadi cocok banget untuk para pedagang es teh . Untuk cara pembuatannya adalah sbb : - Rebus air kurang lebih 5 liter sampai mendidih - Masukkan teh (100 gr) ke dalam panci - Aduk sampai berbusa kurang lebih 5 menit - Matikan api dan diamkan 15-30 menit agar teh lebih kental - Saring teh ke dalam wadah yg besar (disarankan pakai saringan kain) - Tambahkan air pada panci yang berisi rebusan teh - Saring lagi tehnya,ulangi sampai 3x - Tambahkan air sampai kurang lebih penuh satu galon (air tehnya 15 liter) - Untuk gula tergantung selera ya,bisa dicampurkan langsung atau di aduk bertahap saat berjualan. (Rekomendasi 15 liter air teh pakai gula 2 kg sampai 2,25 kg atau 2 seperempat kilo)
* Semua air penyaringan menggunakan air matang/air isi ulang ya
Expired : Desember 2025
Note : Order sebelum jam 4 sore dikirim dihari yang sama,order lebih dari jam 4 sore dikirim dihari berikutnya. Sabtu minggu tetep kirim kecuali hari besar atau ekspedisi tutup.
Silakan dicoba dan buktikan sendiri,karena saya sendiri sudah punya 3 cabang menggunakan racikan teh ini selama 1 tahun terakhir.