Strong Wakamoto adalah obat pencernaan yang mengandung 3 bahan natural : ragi kering, lactobacili (laktobasilus), dan enzim pencernaan.Obat pencernaan ini efektif untuk meringankan perut kembung, meringankan sembelit, membantu pencernaan, mengendalikan fungsi usus, memberikan pasokan gizi, serta mencegah anoreksia.Terbuat dari Aspergillus Oryzae yang memproduksi enzim amylase, protease, lipase. Enzim tersebut sangat dibutuhkan dalam proses pencernaan untuk memecah makanan yang masuk ke lambung.
Exp 10-2026
Indikasi : 1. Perut terasa berat, anoreksia, dispepsia, makan berlebihan, dan muntah-muntah 2. Untuk mengatur fungsi usus, mencret, sembelit, dan perasaan kembung. 3. Meningkatkan gizi dan dukungan nutrisi untuk kelelahan fisik, kondisi fisik selama dan setelah sakit, gangguan pencernaan, gangguan gizi, penyakit piretik dan degeneratif, dan kondisi fisik sebelum dan setelah melahirkan, dll
Dosis : (3 kali sehari) >15 tahun : 9 tablet / waktu 11-15 tahun : 6 tablet / waktu 8-11 tahun : 5 tablet / waktu 5-8 tahun : 3 tablet / waktu Jangan berikan kepada anak-anak berusia di bawah 5 tahun.