Penulis : Oscar Wilde Judul : Pangeran Bahagia amp; Rumah Delima Halaman : vi + 195 Cetakan ke-2 (ganti sampul) Buku ini merangkum seluruh dongeng Wilde, dari kumpulan dongeng: The Happy Prince and Other Tales dan A House of Pomegranates. Tema pengorbanan, kesetiakawanan, cinta, mewarnai sembilan cerpen yang ditulis Wilde untuk anak-anaknya ini, dan senantiasa dinikmati selama lebih dari seratus tahun oleh pembaca dari segala umur. #TerjemahanBerkualitas #KurasiMutuTerdepan