Boost D 1000 IU adalah suplemen yang mengandung vitamin D3 1000 IU (Cholecalciferol) untuk memenuhi vitamin D dengan cepat pada kondisi tertentu seperti usia lanjut, penyakit infeksi, penyakit autoimun, ibu hamil atau menyusui. Tergolong obat bebas, sehingga penggunaan Boost D 1000 IU tidak memerlukan resep dokter.
Detail Produk: Kategori: Vitamin & suplemen Golongan: Obat bebas Perlu resep: Tidak Rute obat: Oral Kemasan: Dus, 3 strip @ 10 tablet kunyah No. BPOM: SD 201505701 Komposisi: Vitamin D3 setara dengan 1000 IU
Indikasi: Memenuhi kebutuhan vitamin D harian pada pasien dengan beberapa kondisi seperti lansia, ibu hamil, menyusui, penderita infeksi dan autoimun.
Kontraindikasi: Hipersensitif terhadap salah satu kandungan yang terdapat di produk ini
Aturan Pakai: Diminum sesudah makan.
Dosis: Dewasa: 1 kali sehari, 1 tablet
Perhatian: Hentikan penggunaan bila terjadi gejala alergi Periksa kadar Vitamin D darah sesudah penggunaan 6 (enam) bulan atau lebih Konsultasikan dengan dokter untuk penggunaan pada ibu hamil dan menyusui Beri tahu dokter jika sedang mengonsumsi obat-obatan lain, herbal, atau suplemen Konsumsi kalsium sesuai Angka Kecukupan Gizi (AKG) untuk menghindari hiperkalsemia
Tips buat cek keaslian produk
Yuk, baca sebelum beli produk kesehatan ini. Selengkapnya