Khasiat : Memenuhi kebutuhan vitamin D dengan cepat pada kondisi tertentu seperti lanjut usia, ibu hamil dan menyusui, risiko tinggi atau penderita penyakit infeksi atau penderita penyakit autoimun.
Cara Pakai : Dewasa : 1 kali sehari 1 kapsul lunak setelah makan. Suplementasi vitamin tidak dapat menggantikan diet seimbang.
Perhatian : - Periksa kadar vitamin D dalam darah sesudah penggunaan 6 (enam) bulan atau lebih. - Konsultasikan dengan dokter untuk penggunaan pada ibu hamil dan menyusui. - Hentikan penggunaan bila terjadi gejala alergi. - Konsumsi kalsium sesuai Angka Kecukupan Gizi (AKG) untuk menghindari hiperkalsemia. - Hati-hati penggunaan pada pasien dengan gangguan ginjal.
Komposisi : Tiap kapsul lunak mengandung : Vitamin D3 (cholecalciferol 25 mcg) 1.000 IU
Bahan tambahan : Ethyl vanillin, methylparaben, eurocert tartrazine, gelatin (bovine), dl-alpha tocopherol, glycerine (tanaman).
Cara Penyimpanan : Simpan pada suhu dibawah 30°C, Terlindung dari cahaya
Kemasan : Kotak, 1 Botol @ 60 kapsul lunak
Diproduksi Oleh : PT DEXA MEDICA
BPOM No : POM SD. 211363741
Tips buat cek keaslian produk
Yuk, baca sebelum beli produk kesehatan ini. Selengkapnya
Ada masalah dengan produk ini?
ULASAN PEMBELI
5.0/ 5.0
100% pembeli merasa puas
1 rating • 0 ulasan
5
(1)100%
4
(0)0%
3
(0)0%
2
(0)0%
1
(0)0%
Belum ada ulasan untuk produk ini
Beli produk ini dan jadilah yang pertama memberikan ulasan