Atur jumlah dan catatan
Stok Total: 22
Subtotal
Rp150.000
Gluconir | Blood Sugar Detection Tool | Alat pendeteksi gula darah
Rp150.000
- Kondisi: Baru
- Min. Pemesanan: 1 Buah
- Etalase: Semua Etalase
Alat Penguji Gula Darah Non-Invasive berbasis Sensor Inframerah Gluconir merupakan inovasi teknologi rekayasa di bidang kesehatan yang menghadirkan alat pendeteksi gula darah dengan pendekatan non-invasif. Gluconir hadir untuk memberikan solusi dengan mengadopsi teknologi sensor inframerah yang mampu mendeteksi kadar gula darah tanpa menyebabkan luka pada kulit pengguna. Sensor ini mengubah sinyal panjang gelombang menjadi tegangan melalui photodiode, yang selanjutnya diubah menjadi informasi mengenai kadar gula darah dalam satuan mg/dl. Keunggulan lain dari Gluconir adalah desainnya yang sederhana, kecil, dan aman digunakan oleh masyarakat umum secara mandiri. Keunggulan 1. Non-Invasive (tidak memerlukan sample darah) 2. Desain sederhana, portable, compact 3. Aman digunakan secara bebas 4. Lebih ramah lingkungan karena tidak menggunakan bahan-bahan sekali pakai seperti jarum dan kertas pada alat penguji gula darah invasif. Cara penggunaan: 1. Letakkan jari pada sensor 2. Tunggu sekitar 1 menit hingga muncul di layar jumlah kadar gulanya dalam mg/dl Dengan Gluconir, diharapkan dapat memberikan kemudahan bagi individu untuk memantau kadar gula darah secara berkala tanpa harus mengalami ketidaknyamanan yang disebabkan oleh metode pengukuran yang konvensional.
Tips buat cek keaslian produk
Yuk, baca sebelum beli produk kesehatan ini. Selengkapnya
Ada masalah dengan produk ini?
ULASAN PEMBELI

Belum ada ulasan untuk produk ini
Beli produk ini dan jadilah yang pertama memberikan ulasan