Potensio Turn/ multi turn potensio memiliki nilai resistansi yang nilainya dapat dinaikan atau turun dengan memutarnya, adapun keunggulan multi turn yaitu memiliki nilai presisi yang tinggi. Nilai Maksimal Resistansi: 10K Ohm Panjang poros 20mm Diameter Terluar 20mm sudut Putar: 3600 Derajat Akurasi Resistansi: Kurang lebih 2% sampai 10% Daya :2W Potentiometer